Menu

Mode Gelap
Pentingnya Memilih Domain dan Hosting yang Tepat untuk Meningkatkan SEO dan Performa Website Sidikit Sharing Tentang Jatujak Cara Membangun Kepercayaan Konsumen 5 Rekomendasi Font Free Lisensi untuk Desain Logo 7 Makanan Favorit Orang Sunda yang Bikin Ketagihan Asal Muasal Ebook

Asbabun Nuzul

Asbabun Nuzul Surat An-Nur Ayat 55

badge-check


Asbabun Nuzul Surat An-Nur Ayat 55 Perbesar

Surat An-Nur Ayat 55

وَعَدَ اللّٰهُ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا مِنْكُمْ وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ لَيَسْتَخْلِفَنَّهُمْ فِى الْاَرْضِ كَمَا اسْتَخْلَفَ الَّذِيْنَ مِنْ قَبْلِهِمْۖ وَلَيُمَكِّنَنَّ لَهُمْ دِيْنَهُمُ الَّذِى ارْتَضٰى لَهُمْ وَلَيُبَدِّلَنَّهُمْ مِّنْۢ بَعْدِ خَوْفِهِمْ اَمْنًاۗ يَعْبُدُوْنَنِيْ لَا يُشْرِكُوْنَ بِيْ شَيْـًٔاۗ وَمَنْ كَفَرَ بَعْدَ ذٰلِكَ فَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْفٰسِقُوْنَ ٥٥

55.  Allah telah berjanji kepada orang-orang yang beriman di antara kamu dan yang mengerjakan kebajikan bahwa Dia sungguh akan menjadikan mereka berkuasa di bumi sebagaimana Dia telah menjadikan orang-orang sebelum mereka berkuasa; Dia sungguh akan meneguhkan bagi mereka agama yang telah Dia ridai; dan Dia sungguh akan mengubah (keadaan) mereka setelah berada dalam ketakutan menjadi aman sentosa. Mereka menyembah-Ku dengan tidak mempersekutukan-Ku dengan sesuatu apa pun. Siapa yang kufur setelah (janji) tersebut, mereka itulah orang-orang fasik.

Asbabun Nuzul Surat An-Nur Ayat 55

Al-Hakim dan ath-Thabrani meriwayatkan dari Ubai bin Ka’ab bahwa ketika Rasulullah dan para sahabatnya tiba di Madinah dan ditampung kaum Anshar, seluruh bangsa Arab bersatu memusuhi mereka. Kaum muslimin ketika itu tidak tidur tanpa membawa senjata, dan tidak bangun kecuali memegang senjata. Maka mereka berkata, “Kalian lihat kapan kita hidup dan tidur dengan aman, tidak takut kecuali kepada Allah?!” Maka turunlah ayat, “Allah telah menjanjikan kepada orang-orang di antara kamu yang beriman…”.

lbnu Abi Hatim meriwayatkan dari al-Bara’, dia berkata, “Ayat ini turun tentang kami tatkala kami berada dalam ketakutan yang hebat.”

Kitab Asbabun Nuzul

Asbabun nuzul diatas diambil dari terjemahan kitab Lubaabun Nuqul fi Nuzulul Qur’an karya imam Suyuthi.

Mohon maaf jika ada kekeliruan dalam penulisan, silahkan dikomentari. Terima kasih

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 0 / 5. Vote count: 0

No votes so far! Be the first to rate this post.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Asbabun Nuzul Surat Al-Anbiya Ayat 6

22 Agustus 2024 - 04:01 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Anbiya Ayat 34

22 Agustus 2024 - 04:01 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Hajj Ayat 60

22 Agustus 2024 - 04:01 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Hajj Ayat 52

22 Agustus 2024 - 04:00 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Hajj Ayat 37

22 Agustus 2024 - 04:00 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat
Trending di Asbabun Nuzul