Menu

Mode Gelap
Sedikit Mengenal Apa Itu UI/UX Tips Memilih Hotel Secara Online agar Liburan atau Perjalanan Bisnismu Nyaman Apa Itu Penangkal Petir dan Bagaimana Cara Kerjanya? Distributor Bubuk Minuman Kekinian Sejarah Singkat Teknologi Neuromorfik Rekomendasi Hotel Low Budget di Jakarta

Asbabun Nuzul

Asbabun Nuzul Surat Al-Qalam Ayat 17

badge-check


Asbabun Nuzul Surat Al-Qalam Ayat 17 Perbesar

Surat Al-Qalam Ayat 17

اِنَّا بَلَوْنٰهُمْ كَمَا بَلَوْنَآ اَصْحٰبَ الْجَنَّةِۚ اِذْ اَقْسَمُوْا لَيَصْرِمُنَّهَا مُصْبِحِيْنَۙ ١٧

Sungguh, Kami telah menguji mereka (orang musyrik Mekah) sebagaimana Kami telah menguji pemilik-pemilik kebun, ketika mereka bersumpah pasti akan memetik (hasil)nya pada pagi hari,

Asbabun Nuzul Surat Al-Qalam Ayat 17

Ibnu Abi Hatim meriwayatkan dari Ibnu Juraij bahwa pada saat Perang Badar, Abu Jahal berkata, “Hancurkan mereka lalu ikat saja mereka dengan tali. Tidak usah kalian bunuh seorang pun dari mereka! Setelah itu, turunlah ayat, ‘Sesungguhnya kami telah mencobai mereka (musyrikin Mekkah) sebagaimana kami telah mencobai pemilik-pemilik kebun…,’ yang menggambarkan (Kepongahan Abu Jahal), yaitu seakan-akan mereka bisa berbuat sekehendak hatinya terhadap kaum muslimin, persis seperti kepongahan para pemilik kebun yang merasa berkuasa penuh terhadap kebunnya.”

Kitab Asbabun Nuzul

Asbabun nuzul diatas diambil dari terjemahan kitab Lubaabun Nuqul fi Nuzulul Qur’an karya imam Suyuthi.

Mohon maaf jika ada kekeliruan dalam penulisan, silahkan dikomentari. Terima kasih

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 0 / 5. Vote count: 0

No votes so far! Be the first to rate this post.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Asbabun Nuzul Surat Al-Anbiya Ayat 6

22 Agustus 2024 - 04:01 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Anbiya Ayat 34

22 Agustus 2024 - 04:01 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Hajj Ayat 60

22 Agustus 2024 - 04:01 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Hajj Ayat 52

22 Agustus 2024 - 04:00 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat

Asbabun Nuzul Surat Al-Hajj Ayat 37

22 Agustus 2024 - 04:00 WIB

Asbabun-Nuzul-Surat
Trending di Asbabun Nuzul